Seamat Datang di Blog The BAW
no-minimum.com

Pemilihan Hewan Peliharaan (Pet)



Hewan peliharaan (Pet) mungkin memiliki efek merusak yang sangat kecil di bandingkan dengan skill kita menghancurkan lawan. Tetapi beberapa hewan peliharaan memiliki skill pembantu yang dapat membantu anda menghadapi musuh-musuh anda. Terkadang tidak jarang hewan peliharaan kita menyelamatkan kita dari kematian karena musuh tidak menyadari kemampuan pet yang kita miliki. 

TS akan mencoba memaparkan kelebihan yang didapat dari dari Hewan Peliharaan dan cocok dengan tipe manakah hewan peliharaan ini.

Tipe hewan peliharaan yang dibuat TS dibagi ke-dalam 3 tipe berdasarkan skill yang dimiliki pet tersebut. Pembagian sedikit berbeda dengan penjelasan yang diberikan oleh rilis resmi dari pihak developer Ninja Saga. 




OFFENSIVE PETS 
KEIKO - The Frog


Skills:
  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Toad Lick (Restrict lawan untuk 1 turn)
  • 3rd Skill : Fiery Flame (menghasilkan damage untuk lawan dan mengurangi HP lawan sebanyak 3% dengan burn sebanyak 2 turn)
  • 4th Skill : Secret ; Honorable Sword Strike (mencegah lawan dari menggunakan senjata untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Ghost Sonic (memberikan lawan efek chaos selama 1 turn)
  • 6th Skill : Oil Bottle (menghilangkan cooldown dari Jurus Ke-3 Keiko, Fiery Flame)
TS berpendapat bahwa hingga saat ini, Keiko merupakan salah satu hewan peliharaan terbaik yang dapat anda miliki. Memiliki efek restriction yang dapat mencegah musuh untuk menggunakan skill mereka dan menyerang dengan spit fire yang memiliki efek burn yang sangat efektif melawan World boss ataupun musuh dengan HP sangat tinggi. Cocok bagi segala tipe ninja, baik yang ofensif maupun defensif. 


EASA - The Rabbit 


Skills:
  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Bunny Quick Strike (50% kesempatan memberikan lawan efek bleeding 5% untuk 2 turn)
  • 3rd Skill : Bunny Triple Kunai (50% kesempatan memberikan lawan efek bleeding 5% untuk 2 turn)
  • 4th Skill : Secret ; Bunny Slash (25% kesempatan untuk meng-stun lawan selama 1 turn)
  • 5th SKill : Frenzy Bunny (meningkatkan 100% damage sang Bunny, dan menaikkan kemungkinan melakukan serangan critical hingga 25% (efek samping : pet akan menerima damage tambahan sebanyak 25%)
  • 6th Skill : Secret ; Mirror Of Moon (mengembalikan damage yang diberikan kepada lawan sebanyak 100% untuk 1 turn)
Serangan yang diberikan oleh kelinci pembunuh ini sangat berbahaya dan mematikan dibanding dengan hewan peliharaan lainnya. Cocok digunakan bagi ninja yang ingin menambah efek kerusakan pada lawan. 


CHIKO - The Bird


Skills:
  • 1st Skill : Flying Attack
  • 2nd Skill : Twister (6C)
  • 3rd Skill : Flash Combat (mengurangi 15% dodge chance lawan) (8C)
  • 4th Skill : Mind Reader (menambah akurasi master sebanyak 5% untuk 2 turn) (8C)
  • 5th Skill : Secret ; Flight Sickle (memberikan lawan efek bleeding sebanyak 8% untuk 2 turn) (12C)
Menukik dan menyerang lawan dari udara. Hewan peliharaan ini sangat efektif melawan ninja dengan agility tinggi (ninja ber-elemen angin) karena memiliki skill untuk mengurangi efektifitas lawan dalam menghindari serangan. Cocok bagi anda yang bergaya menyerang karena akan meningkatkan efektifitas dari serangan anda.


LEIKO - The Snake


Skills:
  • 1st Skill : Normal Bite
  • 2nd Skill : Screech Attack (6C)
  • 3rd Skill : Spit Poiton (menghasilkan damage dan efek poison (poison = mengurangi HP 3%) untuk 1 turn) (10C)
  • 4th Skill : Catalytic Matter (menambah kekuatan seluruh serangan master sebanyak 7% dengan efek samping kehilangan 2% HP masternya untuk 2 turn) (10C)
  • 5th Skill : Secret ; Hazy Smoke (Mengurangi 5% akurasi lawan untuk 2 turn) (12C)
Bila anda seorang ninja yang gemar melawan world boss ataupun lawan dengan HP sangat tinggi, maka Leiko merupakan pilihan hewan peliharaan yang sangat efektif karena dapat memberikan efek poison pada musuh. 


DEFENSIVE PETS
TOMARU - The Snake


Skills:
  • 1st Skill : Normal Bite
  • 2nd Skill : Fire Ball (menghasilkan damage dan efek Burn (burn =mengurangi HP 2%0 untuk 3 turn) (6C)
  • 3rd Skill : Dark Touch (mengurangi damage lawan sebanyak 5% untuk 2 turn) (8C)
  • 4th Skill : Firebreath (mengurangi konsumsi chakra master sebanyak 30% untuk 2 turn) (10C)
  • 5th Skill : Secret ; Hell Flame Eater (mengurangi 1% HP lawan dan menyembuhkan efek burn pada master(5% apabila lawan telah terkena efek burn lebih dahulu) (12C)
  • 6th SKill : Secret ; Evil Fire Ward (membuat kekkai untuk melindungi master selama 2 turn, setiap lawan yang menyerang master akan terkena efek burn 3% untuk 1 turn) (14C)
Inilah sebenernya hewan peliharaan bertipe hybrid. Selainn dapat mengurangi kerusakan serangan lawan, Tomaru juga cukup efektif melawan musuhdengan HP tinggi seperti world boss. 



SUKI - The Pig

Skills:
  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Fierce Rush
  • 3rd Skill : Master Protect! (mengurangi damage yang diterima 30% selama 2 turn)
  • 4th Skill : One Body Explosive Blast (menyerang dan mengurangi damage lawan sebanyak 5% untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Immovable Mind (menjaga master dengan memblok serangan dari lawan untuk 1 turn)
Suki memiliki kemampuan untuk melindungi tuannya. Diantaranya adalah mengurangi damage yang di terima oleh tuan-nya sebesar 30% untuk 2 putaran (turns). Sangat cocok bagi Ninja yang mempunyai HP rendah ataupun bagi ninja yang ingin meningkatkan kemampuan pertahanan mereka.


SUPPORTIVE PETS
SUZU - The Cat


Skills:
  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Scratch Attack (6C)
  • 3rd Skill : Cat Girl Transformation (stun untuk 1 turn) (12C)
  • 4th Skill : Moon Dance Claw (mengurangi CP lawan sebanyak 5%) (10C)
  • 5th Skill : Secret ; Ecstasy Transformation (me-restrict lawan dan mengurangi damage lawan sebanyak 100% untuk 1 turn) (12C)
Kemampuan Suzu melumpuhkan lawan memberikan kesempatan bagi ninja anda untuk merusak serangan kombinasi yang dilakukan lawan maupun memberikan waktu bagi anda untuk melancarkan serangan tambahan ataupun sekedar mengisi kembali chakra anda. Keahlian melumpuhkan ini dapat menjadi elemen kejutan bagi lawan. Cocok dengan hampir semua tipe ninja yang memerlukan elemen kejutan.


INOKUCHI - The Dark Pig 


Skills:
  • 1st Skill : Normal Attack
  • 2nd Skill : Spin Strike
  • 3rd Skill : Earth Strangle (stun untuk 1 turn)
  • 4th Skill : Rock Shade (membentuk sebuah kekkai pada Master sehingga master dapat mengembalikan HP ketika menyerang (jumlah 15% dari total serangan diubah menjadi HP) untuk 2 turn)
  • 5th Skill : Secret ; Rock Death Spear (memberikan efek bleeding kepada lawan sebanyak 10% untuk 2 turn)
Sama halnya seperti suzu, Inokuchi mampu melumpuhkan lawan dan memberikan kesempatan bagi ninja anda untuk merusak serangan kombinasi yang dilakukan lawan maupun memberikan waktu bagi anda untuk melancarkan serangan tambahan ataupun sekedar mengisi kembali chakra anda. Keahlian lainnya yang dapat menambah HP atau menambah efek merusak dapat menjadi elemen kejutan bagi lawan. Cocok dengan hampir semua tipe ninja yang memerlukan elemen kejutan.


ERIKO - The Dog


Skills:
  • 1st Skill : Bite
  • 2nd Skill : Fart (mengurangi akurasi lawan 15% untuk satu turn) (8C)
  • 3rd Skill : Spin Attack (6C)
  • 4th Skill : Courage Roar (menambah kekuatan seluruh serangan master sebanyak 5% untuk 2 turns) (10C)
  • 5th Skill : Secret ; Eliminate Strike (Mengurangi 3% HP lawan) (12C)
Eriko memiliki kemampuan untuk mengurangi akurasi lawan. Bagi anda yang memiliki elemen dominan pada angin, skill eriko bagaikan efek tambahan bagi kemampuan anda dalam menghindari serangan lawan. Sangat efektif bagi anda yang ber-elemen angin dan ninja yang mengharapkan turunnya akurasi serangan lawan.


Yamaru The Bat


Skills:
  • 1st Skill : Basic Attack
  • 2nd Skill : Bite (8C)
  • 3rd Skill : Vampiric Spirit (mengurangi 10% CP lawan dan diberikan kepada masternya) (10C)
  • 4th Skill : Vampiric Attack (mengurangi 5% HP lawan dan diberikan kepada masternya) (12C)
  • 5th Skill : Secret-Shackles Of Heart (memberikan 4+ tambahan cooldown untuk satu jurus lawan secara random) (12C)
  • 6th Skill : Secret-Bloodlust Dedication(mengembalikan HP master 5% dan menyembuhkan master dari efek debuff) (12C)
Yamaru merupakan keleawar yang sangat efektif membantu anda, khususnya ketika melawan world boss dan lawan lainnya yang mempunya HP dan CP besar. Bukan hanya itu saja, Yamaru pun dapat membantu anda untuk pulih dari efek yang merugikan yang di berikan lawan.

0 komentar:

Posting Komentar

Adsense Indonesia Protected by Copyscape Duplicate Content Protection Tool
text link ads software pemasang iklan baris massal=
Free Hand Pencil MySpace Cursors at www.totallyfreecursors.com